Rencana Strategis

Fakultas Teknik Universitas Yapis Papua merupakan fakultas yang baru beroperasi dari tahun 2023 dengan SK Rektor No. SK Rektor No. 1032/A-97/XI/2022 tentang Perubahan Nama dan Pemisahan Fakultas Universitas Yapis Papua, sebelumnya tergabung dalam Fakultas Teknik dan Sistem Informasi (FTSI). Fakultas ini terbentuk setelah adanya penambahan program studi baru pada Fakultas Teknik dan Sistem Informasi yaitu Prodi Arsitektur dan Prodi Informatika, sehingga FTSI di pisah menjadi dua fakultas yaitu Fakultas Teknik dengan Prodi Teknik Sipil dan Prodi Arsitektur, dan Fakultas Ilmu Komputer dengan Prodi Sistem Informasi dan Informatika.

Penyusunan Rencana Strategis dan Rencana Operasional merupakan kegiatan yang menghasilkan suatu acuan yang sangat penting dalam menyusun program-program kerja, kegiatan dan langkah-langkah teknis untuk 5 tahun ke depan dalam suatu organisasi. Pada saat ini arus globalisasi telah melanda segala sektor di negeri ini dan menuntut kemampuan daya saing bangsa agar dapat berkiprah dalam percaturan internasional

Mutu pendidikan harus terus ditingkatkan untuk menghasilkan sumberdaya manusia yang berkualitas, yang mampu menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi. Hal ini sejalan dengan Paradigma Baru Pendidikan Tinggi dengan memperhatikan elemen Otonomi, Evaluasi, Akreditasi dan Akuntabilitas di dalam mewujudkan Kualitas Sumberdaya Manusia yang tinggi.

Pencapaian mutu pendidikan  harus  didasarkan  pada  proses – proses dengan titik perhatian pada:    Relevansi, Akademik Atmosfir, Manajemen Internal terpadu, Sustainabilitas, Efisiensi dan Produktivitas, serta Kepemimpinan yang handal. Perencanaan strategi berikut evaluasi suatu organisasi harus :

UNIYAP News & Events

Pertama di Dunia! Rumah dari Beton Campuran Popok Bayi Hasil Riset Ilmuwan RI 02 Juli 2024

Permasalahan penggunaan bahan bangunan dan permasalahan limbah yang dapat menyebabkan permasalahan iklim kerap menjadi perbincangan. Masalah ini membuat salah satu insinyur sipil di Universitas Kitakyushu asal Indonesia memulai proyek membuat rumah dari beton yang menggunakan campuran popok bayi saat mengajar di Institut Teknologi dan Sains Bandung (ITSB). Berawal dari Biaya Rumah yang Mahal Dituliskan........ Selengkapnya

UNIYAP Testimonial

UNIYAP Media

HIGHLIGHT - UNIVERSITAS YAPIS PAPUA
AFTER MOVIE PKKMB UNIYAP 2023
Profil Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UNIVERSITAS YAPIS PAPUA